Company Profile

Inilah Alasan Para Kontraktor Top Mulai Gunakan AI!

Artificial Intelligence mulai hadir di tengah masyarakat dan menjadi sahabat bagi banyak orang—termasuk para pekerja konstruksi!

Meski sempat digadang-gadang sebagai alat yang membuat orang malas berpikir, AI kini justru hadir sebagai solusi efisien dan alat canggih yang bisa membantu pekerjaan kontraktor jadi lebih mudah.

Kamu kontraktor dan punya banyak proyek? Baca ini supaya pekerjaan kamu jadi lebih ringan!

Beberapa keunggulan AI dalam dunia konstruksi:

Mengirim laporan progres proyek lewat WhatsApp mungkin terasa praktis, tapi sebenarnya menyimpan banyak risiko, loh.

  1. Bisa berkomunikasi dari jarak jauh: update progres proyek secara real-time dalam aplikasi, sehingga semua orang tetap terinformasi.
  2. Bisa mendeteksi kerusakan di proyek: AI dapat mengetahui kendala yang terjadi dengan cepat.
  3. Bisa memproyeksikan progres pekerjaan di lapangan: kamu bisa tahu apakah proyek berjalan sesuai rencana atau tidak.
  4. Bisa mengunduh seluruh dokumen pekerjaan: gak perlu repot lagi mengerjakan secara manual!


Jadi, setelah tahu cara kerja AI ini, kamu masih yakin mau biarkan proyekmu berjalan secara manual? Dengan adanya kemajuan teknologi digital, yuk manfaatkan AI agar pekerjaan kamu jadi lebih terbantu dan efisien!

Salah satu aplikasi konstruksi berbasis AI yang bisa kamu unduh di Google Play dan App Store adalah Conspact — aplikasi karya anak bangsa yang siap bantu proyekmu jadi lebih cuan!

📲 Unduh Conspact sekarang di Google Play dan App Store!

Scroll to Top